Lebak – (suarasiber.co.id)
Bhabinkamtibmas Polsek Muncang melaksanakan Kegiatan Sambang dan berikan Pesan-pesan Kamtibmas kepada warga di Kp. Muncang Rt.01 Rw.01 Ds. Muncang Kec. Muncang Kab. Lebak Prov. Banten. Jum’at (17/09/21).
kegiatan ini bertujuan untuk terjalinnya kerjasama yang baik dengan warga, yang mana dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga binaan sehingga dapat menciptakan suasana yang aman dan kondusif di wilayah desa binaan.
Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Teddy Rayendra,SIK,M.I.K. melalui Kapolsek Muncang Iptu Adi Irawan menyampai “Dengan meningkatkan kehadiran Anggota POLRI yang berseragam di tengah-tengah masyarakat dapat tercipta rasa aman diwilayah tersebut terutama dapat memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga yang salah satunya dengan meningkatkan kewaspadaan terhadap kegiatan yang mencurigakan guna antisipasi tindak kriminalitas seperti curas,curat dan curanmor” (Red)